TEBARKAN KEBAHAGIAAN DENGAN BERBAGI TAKJIL GRATIS DI BULAN RAMADAN

Resepsionis / berita / 2024-04-04

TEBARKAN KEBAHAGIAAN DENGAN BERBAGI TAKJIL GRATIS DI BULAN RAMADAN

PPP Bulu – Dalam rangka memberikan dan berbagai kebahagiaan kepada masyarakat sekitar Pelabuhan Perikanan Pantai Bulu mengadakan berbagi takjil bagi masyarakat dan pengguna jalan yang melintasi pelabuhan pada hari Selasa tanggal 2 April 2024. Kegiatan ini menjadi motivasi seluruh pegawai dan karyawan untuk selalu mensyukuri nikmat rezeki yang sudah diterima untuk dibagikan kepada yang berhak mendapatkannya. Pada kesempatan ini UPT PPP Bulu turut bersama Dharma Wanita Persatuan PPP Bulu dalam kegiatan Iftar Ramadan 1445 Hijriyah. Tepat Pukul 16.47 WIB Sebanyak 160 Paket takjil dibagi untuk masyarakat nelayan dan pengguna jalan yang melintas di kawasan pelabuhan perikanan pantai bulu untuk ngabuburit. Senoga kegiatan ini menjadi keberkahan untuk kami dan kebahagiaan untuk mereka.

(Resepsionis)
77 Views

Bagikan Berita Ini :

Komentar

    Belum ada komentar. Jadilah yang pertama berkomentar!


Tinggalkan Komentar

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Komentar akan muncul setelah disetujui Admin.